Tips Bagaima Membangun Self Love dengan Proteksi Lebih
Hai semua semoga selalu dalam keadaan sehat-sehat ya. Bicara soal mencintai diri sendiri (self love) pasti butuh expect besar ya, karena ternyata gak mudah, ada sebagian orang, selalu berasa ada yang kurang, apalagi jika membandingkan keadaan diri dengan orang lain. Jadi peer banget pastinya
Padahal self love membantu kita percaya bahwa kita memiliki kemampuan menangani saat-saat buruk dan akan membantu kita untuk menikmati saat-saat indah dalam hidup. Self love bisa jadi sulit dilakukan karena ada perasaan kita tidak cukup baik atau perasaan bersalah saat mengutamakan kepentingan diri sendiri. Karena keadaan harus memprioritaskan kepentingan orang lain.
Sebenarnya ada cara mudah untuk kita, agar kita bisa membangun untuk mencintai diri sendiri. seperti yang dikatakan oleh Ibu JennyFer M.Psi seorang Psikolog. Diacara FWD Blogger Squad yang mengangkat tema #Proteksi ON, Self – Love ON. Pada tanggal 30 Agustus 2021.
Tips Membangun Self Love
Mengembangkan cinta diri membutuhkan waktu, kesabaran, dan latihan. Tetapi, self love pantas didapatkan dan dicapai oleh semua orang. Tips bagaimana membangun self love sangat mudah,
1.Forgive Yourself
Memaafkan diri sendiri, semua orang pasti pernah melakukan kesalahan, namun ada bebeapa diantara kita yang cenderung sulit memaafkam diri sendiri. Padahal memaaafkan atau berdamai dengan diri sendiri sangat penting untuk mendapatkan ketenangan. Akui kesalahan dan jadikan pelajaran. Intinya bisa berdamai dengan diri sendiri jangan terlalu terjebak dengan masa lalu.
2.Know Yourself
Belajar lah untuk tahu tentang apa diri kita sendiri, sebelum mengatahui orang lain kenali diri sendiri dulu. Apa sebenarnya sifat kita. Minus memang ada tetapi pasti kita punya value yang kita punya.
3 Good Self care
Kita harus memperhatikan diri kita sendri secara fisik, seperti “me time” maskeran, kuineran , olahraga apapun yang bisa memberikan self care yang baik nah tubuh harus diperhatikan. Harus balance antara pikiran dan tubuh
4. Change Your Self Talk
Kebanyakan orang tidak bisa berubah karena ada judge pada diri sendiri , harus ada self talk yang netral.
5. Stop Comparing
Kemudian belajar menghentikan membandingkan dengan orang lain, karena akan cepek sendri karena terus membandingkan. Cara yang bagus membandingkan diri sendiri adalah bandingkan dengan dirimu saat ini. Padahal banyak yang sudah di capai nah ini perlu diapresiakan. Jadikan orang lain sebagai motivasi bukan sebagai patokan/tujuan
6. Set Boundaries
Berhati-hati, jauhkan lingkungan toxic, jangan biarkan lingkungan ini mengerogoti dri sendiri, karena biasanay akan meemehkan apa yang kita punya.
7. Practice Mindfulness
Salah satu caranya adalah fokus pada detik sekarang kadang kita sering over thinking/mind travel memikirkan masalah yang belum terjadi, pikiran kita akan liar, nah ujung-ujungnya kita akan stress. Karena banyak hal yang tidak ada jawabannya. Nah caranya ketika kita sendiri cobalah untuk meditasi, take a breath, atau menikmati teh yang sedang kita minum
8. Power of Mind
Kekuatan pikiran dimana apa yang kamu pikir akan menarik pikiran, misalkan kalau kita memikir negatif maka akan lebih mudah moodyan dan kita akan mengakibatkan kita menyalahkan diri sendiri.
Jadi intinya apapun yang pada terjadi masa lalu kamu tetap berharga, belajar megetahui potensi yang kita punya, bukan harus menjadi yang sempurna. Keputusan untuk berubah ada ditangan kita sendiri.
JennyFer., MPsi |
Bentuk Reward Terhadap Diri Sendiri
Selain Ibu JennyFer hadir juga ibu Widaningrum selaku Head of Marketing and New Business Modul bahwa perempuan sewaktu-waktu mengalami perasaan lelah dan kecemasan apalagi saat pandemi seperti ini, nah perlu banget memberikan reward kepada diri sendiri salah satunya mempunyai asuransi.
Salah satunya proteksi diri sepertinya bisa kita mulai dengan asuransi kesehatan, karena perempuan cenderung lebih memikikan orang disekitarnya, dan harus menomer duakan diri sendiri. jadi mulai nih memilik proteksi dan FWD punya banya produk kesehatan, ada asuransi kesehatan berbasis syariah, asuransi bebas handal. Atau bisa juga memilih asuransi perlindungan cancer.
Ada juga asuransi #ProteksiOn Lucky Draw kita bisa terlindungi dan juga bisa mendapatkan hadiah dan bulan Januari nanti ada satu unit mobil yang diundi, selain itu juga ada hadiah sepeda brompthon, iphone 12, workshop class dll. caranya cukup mudah membeli salah satu produk dari sembilan produk yang ditawarkan. Dapatkan 1 hingga 2 nomor undian per Rp 100.000 premi/kontribusi yang dibayarkan berlaku kelipatan, selama periode kegiatan 26 Juli - 31 Desember 2021.
Dan Semua dapat diakses dengan mudah oleh nasabah melalui berbagai jalur distribusi, mulai dari keagenan, mitra bank (bancassurance), website eCommerce ifwd.co.id, serta melalui aplikasi one stop solution dari FWD Insurance, yaitu FWD MAX.
utieadnu
Ya sering mencintai orang lain, sampai berkorban banyak. Tapi kadang kita bagaimana mencintai diri sendiri. Artikel yang sangat menarik
ReplyDeleteself love sejatinya tidak sulit.. dan jangan meremehkan mencintai diri sendiri karena dampak positifnya sangat besar ya mba
ReplyDeleteSebelum mencintai orang lain, kita sepatutnya kudu mencintai diri sendiri yak
ReplyDeleteKonsep self love ini memang penting bgt dan kudu dipraktekin setiap org
Latihan ya mba, aku kadang suka lupa nih memaafkan diri sendiri. Apalagi tentang anak2, duh..
ReplyDeletetipsnya berguna buat ku supaya lebih self love lagiii. Harus yaaa. .^^ nggak boleh underestimate diri sendiri juga.
Banyak cara untuk membangun self love, ya Utie. 8 langkah yang disebutkan sudah sangat jitu, tinggal diyakini, lalu dipraktekkan.
ReplyDeleteSetuju sih, kalau berasuransi itu juga termasuk cara kita memberikan penghargaan pada diri kita sendiri. Memberi proteksi itu membawa kelegaan dan ketenangan, yang ujung-ujungnya bermanfaat untuk diri dan keluarga.
Dulu, pengorbanan tanpa batas itu sering dianggap hero banget ya..
ReplyDeleteNamun, sekarang sudah banyak dibahas tentang self-love
Kok saya jadi terpikir, memang zaman yang berubah sehingga self love ini menjadi kebutuhan
atau dulu sebenarnya sudah menjadi kebutuhan tapi diabaikan?
Memang ya, Mbak membangun self love itu membutuhkan waktu, kesabaran dan latihan. Penting sekali memiliki self love supaya bisa menikmati indahnya hidup, meski perlu latihan terus.
ReplyDeleteDengan self love kita bisa memberikan reward pada diri sendiri.
Wah, ada program Proteksi On Lucky Draw nya niih...menarik sekali hadiahnya.
ReplyDeletememang membangun self love ini kudu awarness dari diri sendiri dulu yaa.. Dan hanya kita yang mengenal diri sendiri, sebelum menuntut orang lain untuk menjadi seperti apa yang kita inginkan.
Kadang tuh kita masih suka tergiur melihat kelebihan orang dan akhirnya merasa diri kita kurang mampu melakukan hal yang lebih dari orang-orang. Padahal kita bisa banget menggali diri sendiri, menchallenge dan tentu jangan lupa introspeksi juga dengan apa yang sudah dilakukan. jadilah orang yang pemaaf.
ReplyDeletenah, lingkungan toxic nih, belakangan aku mulai agak mengalami, padahal sebelumnya aku tuh yah cuek bangetlah, ini benaran harus diatasi atau dhindari seoalnya, kayaknya bakal ganggu deh ke depannya, di kantor aku sih
ReplyDeleteaku kadang merasa ga sayang diri sendiri huhuhu
ReplyDeleteapalagi kalau lihat sekitar yang kayaknya lebih baik dari pada diri sendiri
padahal ikhlas baru syukur akhirnya jadi cinta termasuk sama diri sendiri ya mak
Jujur reviewnya tepat banget, mencintai diri sendiri tentu gampang. Kadang memaksa segala diri sendiri demi sebuah obsesi yg ingin dicapai tanpa memperhatikan kemampuan diri sendiri
ReplyDeleteSaya mungkin terlalu percaya diri di pertengahan usia saya, ini untuk membayar sekian puluhan tahun dalam ketidak percayaan diri untuk melakukan berbagai hal. dan ternyata terlalu percaya diri itu juga tidak baik.
ReplyDelete