Assalamualaikum,,
Proteksi
diri itu penting enggak sih?, pernyataan
dari Bpk Iwan Pranoto selaku Head Of
Communication & Event Asuransi Astra, membuka acara NGOPI yang artinya
Nobrol Pintar blogger dan Asuransi Astra di sebuah Café di Jakarta Selatan pada tanggal 1 November kemarin. Tentu
saja saya dan beberapa teman blogger menjawab 'iya' secara bersamaan, kemudian
beliau melanjutkan lagi. Nah, ketika kita di café kemungkinan bahaya apa yang akan
terjadi menimpa kita? Duh,, sempat tidak kepikiran kalau bahaya bisa terjadi
dimanapun dan kapanpun .
Di
café kemungkinan bisa, gempa bumi, atap roboh, atau bisa juga tertarbak mobil
karena letak café dekat dengan jalan raya atau hal yang paling kecil baju basah
terkena air yang tumpah dari gelas yang kita minum. Nah, kemungkinan-kemungkinan
musibah itu pasti akan terjadi untuk itu perlu adanya proteksi yang namanya asuransi.
Happyone.id 4 Perlindungan Hanya Rp 399.000,-
Happyone.id dari Asuransi astra yang memang buat kita happy karena dari awal pendaftaran, isi data, pembayaran,
polis dan keterangan produknya bisa kita peroleh dengan mudah. Apalagi hanya
dengan nilai premi Rp 399.000 kita sudah tercover keempat produk itu yakni
HappyMe yang merupakan asuransi kecelakaan diri. Lalu HappyEdu yang memberi
perlindungan pendidikan anak bila orang tua meninggal karena kecelakaan. Dan HappyHome
yang merupakan asuransi rumah dari risiko kebakaran. Dan terakhir asuransi
perjalanan bernama HappyTrip.
Kemudian diacara itu juga hadir Ibu Lusi Liesdani selaku SVP Digital
Channel Asuransi Astra menerangkan produk dari Happyone.id
Happy
Edu
Memberikan
perlindungan utama berupa santunan biaya pendidikan untuk anak apabila
Tertanggung Utama meninggal dunia karena kecelakaan. premi bisa mulai dari Rp 100.000,-
Dilengkapi manfaat tambahan lainnya, yaitu:
- Santunan meninggal dunia atau cacat tetap keseluruhan akibat kecelakaan.
- Santunan rawat inap di rumah sakit akibat kecelakaan (minimal 5 hari dirawat berturut-turut).
- Tunjangan kehilangan pendapatan karena cacat tetap keseluruhan.
- Santunan biaya pemakaman
HappyMe
Memberikan
perlindungan utama berupa santunan meninggal dunia atau cacat tetap keseluruhan
pada ahli waris akibat kecelakaan yang dialami tertanggung.
Dilengkapi
manfaat tambahan lainnya, yaitu:
- Santunan rawat inap di rumah sakit akibat kecelakaan (minimal 5 hari dirawat berturut-turut).
- Tunjangan kehilangan pendapatan karena cacat tetap keseluruhan.
- Santunan biaya pemakaman.
HappyHome
Memberikan
perlindungan bagi rumah tinggal akibat terjadinya FLEXAS (Fire,
Lightning, Explosion, Impact of Aircraft, Smoke) berupa biaya
penggantian risiko. Preminya mulai dari Rp 150.000 - Rp 200.000
Dilengkapi manfaat tambahan lainnya, yaitu:
- Biaya tempat tinggal sementara.
- Biaya pembersihan puing.
- Biaya pemadam kebakaran.
- Santunan pembelian perabotan kembali akibat kebakaran.
Picture by Bandara Soeta |
HappyTrip Domestik dan Happy Trip International
Memberikan
perlindungan atas resiko sebelum dan selama perjalanan dalam negeri dan HappyTrip International. Memberikan
keamanan dan perlindungan atas resiko sebelum dan selama perjalanan luar
negeri. Premi mulai dari Rp 10.000 dikalikan berapa lama kita berpergian
- Perlindungan Pembatalan Perjalanan.
- Perlindungan terhadap Bagasi dan Barang Pribadi
- Perlindungan atas kehilangan dan kerusakan bagasi termasuk barang-barang.
- Penggantian biaya medis yang diperlukan akibat kecelakaan selama perjalanan Anda.
- Perlindungan Keterlambatan Penerbangan.
- Evakuasi Medis Darurat dan Repatriasi.
Nah, Untuk
ke 4 proteksi itu jika kita ingin all in one maka cukup membayar premi tahunan hanya
Rp 399.000 saja, tentunya membuat kita lebih praktis karena tidak perlu membayar
satu-satu dari ke 4 proteksi tersebut. Mudahkan. Yuks mulai dari sekarang
jangan ditunda lagi daftar di . Happyone.id 4 perlindungan hanya Rp 399.000
Wah murah. Gimana nggak happy coba yaaa ...
ReplyDeleteSayangnya saya entah kenapa belum tergoda pakai asuransi.
Di awal baca mulai hitung-hitung, karena preminya satu-persatu yang diperhatikan. Makin ke bawah ga bingung lagi ternyata all in one udah kalkulasi keempat poin perlindungannya.
ReplyDeleteThanks infonya ya, bermanfaat untuk yang sedang mencari referensi asuransi.
Happytrip pasti jadi rujukan para travel blogger nih. Biar jalan2nya makin aman dan nyaman. Iya akhir2 ini banyak diberitakan kecelakaan dan bencana ya, jadi takut kan. Kita tidak ada salahnya jaga2 sejak awal.
ReplyDeleteEnak deh punya asuransi itu. One ID pula ini dengan premi yang terjangkau buat saat ini kenapa nggak apply. Iya kan mba?
ReplyDeleteAku kepengen beli produk happyEdu Micro-nya. Murah bangeeeet preminya. Bneer2 ya, semua produk happyOne ini murah, praktis, dan gak ribbeeeet.
ReplyDeleteSerius itu harga nya mbak...? Ga typo kan...? Kok bisa murah banget sih...
ReplyDeleteSuka dengan preminya yang terjangkau, sehingga semua orang bisa berasuransi dengan mudah
ReplyDeleteAsyik nih preminya terjangkau...perlindungan yg bener2 bikin happy..:)
ReplyDeleteAsuransi yang bikin happy dan membuat nasabahnya bahagia. Harga asuransinyapun sangat terjangkau dengab manfaat yang luar biasa. Syupppper deh pokoknya
ReplyDeleteAsuransi yang ditawarkan memang ragam sesuai kebutuhan dan kemampuan ya , belinya pun mudah lewat portal dgn konsep OneID
ReplyDeleteUpaya agar tidak terjadi risiko dalam hidup memang sudah wajib dilakukan, mengingat risiko bisa terjadi kapan saja dan dimana saja dan happyone.id memberikan solusinya ya ka.. hanya dengan 399 ribu bisa mendapatkan perlindungan untuk semua keluarga
ReplyDelete