Berangkat
haji adalah impian setiap muslim, saya sendiripun berkeinginan untuk pergi ke sana ,
melempar jumroh, lari di bukit safa dan marwa, thawaf mengelililngi kabah,
sholat di masjidil haram yang nilai pahalanya lebih baik dari sholat dimasjid
lainnya. Mengunjungi makam Rasulullah. Kalau mengingat itu inginnya besok
segera tiba di tanah suci.
Dan
saat ini saya dan keluarga untuk tahap awal membuka tabungan umroh/haji di salah
satu tabungan bank Syariah di Jakarta. mudah-mudah sebelum tabungan mencukupi ada rezeki lain yang memberangkatkan saya untuk berhaji. Aamiin. Selain menabung
yang saya lakukan adalah memilih travel umroh/haji yang terpercaya dan terjamin
kredibilitasnya. Jangan sampai kejadian yang kakak saya alami tahun kemarin
zonk karena tertipu oleh travel umroh yang uangnya digunakan untuk keperluan
pribadi. Sampai sekarang belum ada kabar berita apakah uang itu diganti atau
tidak?
Umrohnesia
Marketplace Solusi Digital Ibadah Umroh
Tapi
sekarang ada kabar baiknya sepertinya Allah menjawab keinginan untuk berhaji dapat
undangan peluncuran Umrohnesia sebagai marketplace solusi digital untuk ibadah umroh
atau haji. Di Alia Hotel Jakarta Pusat pada tanggal 27 Septem 2018. Hadir Bpk
Kunto Purbono selaku CEO Umrohnesia yang mengatakan Umrohnesia ini merupakan
platform digital marketplace travel umroh online. Selain itu, umrohnesia juga
menjadi enabler untuk umat yang berusaha meningkatkan kualitas hijrah dan
ibadahnya, terutama di era digital. Sebagai marketplace umroh, umrohnesia
memiliki banyak pilihan paket berangkat dan kemudahan pembayaran dengan
keamanan proses transaksi yang menjadi satu dari berbagai fitur-fitur baik yang
ada
Umrohnesia
memiliki visi menjadi platform digital yang memberi solusi kemudahan ibadah
umat muslim Indonesia. Sedangkan misi umrohnesia, yaitu menjadi marketplace
umroh dengan transaksi yang mudah, pilihan yang beragam, keamanan untuk jamaah
dan keuntungan untuk travel umroh, serta menjadi one stop apps untuk produk
solusi kemudahan ibadah umat. Dengan kemudahan pilihan transaksi dengan sistem yang
transparan serta menjamin keamanan jamaah.
Di
www.umrohnesia.co.id terdapat beberapa travel omroh/haji yang sudah terjamin
dan terpercaya kwalitasnya baik itu secara pelayanannya kepada jamaah, pendamping
jamaah sampai dengan tiket pulang pergi yang aman juga penginapan yang
terpercaya di Mekkah maupun Madinah.
Mengapa
harus memilih umrohnesia?
- Diskon beragam
- Efisiensi waktu jadi tidak perlu repot mencari informasi travel danpaket umroh.
- Dijamin berangkat, berangkat dengan layanan terbaik sesuai pilihan
- Prioritas pelanggan, selalu memberikan pelanggan layanan yang terbaik
- Marketplace umroh, tersdian bermacam pilihan travel
- Cashback 100%, uang akan kembali 100% jika tidak jadi berangkat umroh
Ketika
kita membuka web Umrohnesia kita bisa memilih paket sesuai dengan keingan dari paket siap berangkat sampai dengan pilihan paket populer semua sudah tertera harganya kita tinggal klick, bayar , dan berangkat sesuai dengan
tagline dari Umrohnesia.
Beberapa Paket yang bisa kita pilih |
Selain
itu juga hadir penyair Bpk Taufuq Ismail yang membacakan piusi berjudul rindu
kabah yang beliau tulis ketika berhaji pertama kali, Dalam usia yang sudah
lanjut Bpk Taufiq Ismailpun masih ingin pergi berhaji dan merindukan beribadah
disana.
Hadir
juga Ketua Komisi Dakwah dan Pengembangan Masyarakat Majelis Ulama Indonesia
(MUI) Pusat, Bpk KH. Muhamad Cholil Nafis yang mengatakan MUI mendukung Umrohnesia sebagai
solusi digital dalam pelaksanaan ibadah umrah. Karena, melalui aplikasi umrah
ini masyarakat bisa mengadukan permasalahannya kepada para penyelenggara. Katanya
Saya secara pribadi dan kami di Komisi Dakwah MUI menilai ini ide kreatif dan
mengapresiasi terhadap kerja teman-teman muda yang telah menganggas dan
merealisasikan umrohnesia,
Dengan
aplikasi ini, masyarakat bisa mendapatkan informasi secara utuh
tentang penyelenggara umrah. Tidak hanya itu, masyarakat juga dapat mengadukan
hal yang kurang baik, khususnya terkait janji penyelenggara yang tidak sesuai
dengan realisasinya. Karena banyaknya masyarakat yang sekarang kurang percaya terhadap
travel umroh. Nah Umrohnesia hadir dapat mengantisipasi terjadinya fitnah
tentang penyelengaraan umrah ini. Maka saya mengapresiasi dan mendukung, dan
berharap para penyelenggara umrah bergabung di Umrohnesia.
Semoga kita semua dimudahkan untuk beribadah ke tanah
suci. insyaAllah dalam waktu dekat dalam usia masih muda apalagi jika perginya bersama keluarga tercinta. Aamiin.
semoga bermanfaat ya,
Aamiin semoga diijabah ya teman teman yang niat umroh. Semoga amanah juga Umrohnesia dan juga agent agent travel yang bergabung didalamnya. Bikin nyaman dan aman.
ReplyDeleteIya mba aamiin semoga kita semua dipermudah
DeleteDulu nggak kebayang deh akan ada marketplace seperti ini. Dan teryata ini memang sangat memudahkan ya bagi umat muslim untuk beribadah di tanah suci. Pilihan harga paketnya pun beragam :)
ReplyDeleteMarketplace buat pelayanan umroh, ini bagus ya, makin banyak pilihan buat yang pengen umroh.
ReplyDeletePilihan harga paket yang variatif, juga bikin leluasa.
Alhamdulillah, semoga menjadi solusi digital yang menjadikan masyarakat dapat dengan mudah, aman dan nyaman dalam melaksanakan ibadah umroh ya mba.. InshaAllah dengan niat baik hasilnya nanti akan baik juga melalui solusi digital ini
ReplyDeleteMarketplace yang bagus nih, solusi bagi muslimin wal muslimat untuk melakukan ibadah umroh...
ReplyDeleteWah enak ya kalau ada jaminan uang 100% kembali ketika ga jadi berangkat, jadinya kita nya juga lebih leluasa daftar. Sekarang kan marak agent travel, umroh/haji pula yg ujung2nya malah tipu2... Semoga tetap amanah selalu ya umrohnesia ini
ReplyDeleteSekarang makin bnyk yah marketplace yg membantu umat muslim utk dpt memperoleh biro perjalanan terpercaya sehingga konsumennya bisa menjalankan ibadah umroh dengan tenang. Apalagi ada jaminan sgala.
ReplyDeleteMasyaAllah.. jadi pengen banget bisa umroh. Keren ya sekarang di era digital semakin dimudahkan. Waktu jaman bapak ku nyari travel itu aja susah banget..
ReplyDeleteMasyaAllah, semakin banyak jalan untuk memudahkan kita menunaikan ibadah ya mbak. Aku sama suami kepingin banget bisa umroh dan sedang mengumpulkan dananya. bismillah, semoga dimudahkan. Nanti aku sampaikan ke mas suami tentang ini, siapa tahu kami bisa dapat diskon.
ReplyDeleteAamiin ya rabbal Alamin, Alhamdulillah, semoga umrohnesia menjadi penyelenggara haji dan umroh yg amanah dan dapat mengakomodasi impian para calon haji.seperti saya mbak Utie. Makasih yaa
ReplyDelete