Perlindungan Dulux Aquashield untuk rumah dan keluarga
Home Sweet Home, tagline seperti itu adalah dambaan bagi setiap keluarga, bagaimana rumah sebagai tempat tinggal tapi membuat betah. Yang berarti aman nyaman dan bersih juga bebas dari gangguan cuaca, karena rumah pada dasarnya merupakan yang sangat penting bagi kehidupan setiap orang karena segala kegiatan apapun pasti berawal dari rumah dan rumah juga merupakan ciri kas pemiliknya dimana sebuah keluarga itu tinggal.
Rumah yang sehat dan layak
huni bukan berarti harus rumah mewah tapi cukup memenuhi standart kesehatan
bebas dari gangguan cuaca, sirkulasi udara yang baik, penerangan yang cukup dan
air bersih yang terpenuhi, serta
pembuangan air limbah yang diatur dengan baik agar tidak menimbulkan pencemaran.
Nah hal itu bermula semuanya dari awal kita membangun rumah tersebut pemilihan
bahan-bahan yang kuat dan kokoh tentunya harus disertai lapisan pelindung yang
kuat dan aman dari gangguan cuaca baik musim kemarau apalagi musim hujan.
Cuaca di Indonesia ketika
musim hujan sangat ekstrim kadang menjadi kekhawatiran tersendiri bagi semua
keluarga, yaitu dengan rumah bocor atau timbulnya rembesan, untuk itu pada
tanggal 28 Februari 2017 bertempat di Grand Indonesia west Mall. AzkoNobel selaku
perusahaan cat dan pelapis terkemuka di dunia serta produsen Dulux. meluncurkan
produk baru berupa Dulux Aquashield.
Dulux Aquashield, sebuah
produk pelapis anti bocor terbaru, Dulux Aquashield adalah solusi untuk
pencegahan dari kebocoran yang tidak diinginkan dan rembesan yang kelak akan
menimbulkan hawa lembab juga jamur. Karena kepedulian inilah dengan
diluncurkannya dulux aquashield bisa ikut menjaga kesehatan dan rasa aman serta
ambil bagian untuk bahan pertimbangan penggunaan pelapis anti bocor sebagai
bagian penting dari sebuah bangunan rumah. Begitu bapak Jun de Dios memulai
pembukaan sambutannya beliau adalah Direktur PT. ICI Paints Indonesia (AkzoNobel Decorative Paints Indonesia)
Sebagai produk pelapis anti
bocor terbaru, dulux aquashield telah di uji secara mendalam oleh Pusat
Pengembangan Produk, Riset Pengembangan dan Inovasi (RD&I) AzkoNobel
Decorative Paints di Asia Tenggara, asia Selatan dan Timur Tengah.
Dulux Aquashield memiliki
inovasi tekhnologi hydroshield revolusioner yang mampu menahan kebocoran berkat
lapisan film yang 60% lebih tebal dan memiliki efek butiran air yang lebih baik
seperti kaca apabila terkena air timbul bintik bintik air.tehnologi hydroshield
ini mampu memberikan perlindungan dua kali lebih kuat kata ibu Anastasia Tirtabudi
selaku Head of Brand & Consumer Marketing
Dulux Aqushield memiliki
keunggulan sebagai berikut :
- -
Lapisan filim lebih tebal
- -
Daya tahan terhadap air
- -
Perlindungan terhadap alkali
- -
Perlindungan terhadap jamur dan lumut
-
- Daya rekat
-
- Hasil akhir yang halus
-
- Mudah di aplikasi.
Dulux Aquashield tersedia
dalam 20 pilihan warna, dan telah tersedia di toko bangunan utama serta
toko-toko konstruksi.
Adapun panduan pengecatan
full system yaitu :
- -
Pastikan dinding bersih dan kering
- -
Tingkat PH < 9 dan kelembapan , 17%
- -
Kemudian mulai aplikasikan Dulux Weathershield putty lalu dulux
weathershield/cat dasar alkali reasisiting exterior lalu Dulux aquashield dan
terakhir Dulux weathershield Core atau Dulux weathershield Powerflexx
Dan daya tahan dulux
aquashield ini mampu bertahan sampai 5 tahun, jadi hematkan tidak perlu kita
mengecat rumah setiap tahun, karena daya tahan yang lama cukup menghemat budget, Dulux Aquashield ini terdiri tiga variant yaitu 1kg, 4 kg dan 20 kg.
Oh iya Dulux Aquashield ini
dapat digunakan di wuwuwngan bagian atas rumah, atap yang bergelombang dan
dinding. Jadi dengan menggunakan Dulux Aquashield tidak ada lagi khawatir dengan
masalah kebocoran dan rembesan air pada dinding atau atap yang dapat menggangu
kenyamanan dan merusak keindahan rumah, bahkan artis Surya Saputra anak dari
dua bayi kembar inipun telah membuktikan dan mengecat rumahnya sendiri bahwa
penggunaan Dulux Aquashield benar- benar aman, masalah bocor dan rembasan air
tidak pernah terjadi lagi dirumahnya walaupun beliau membeli sebuah rumah tua, karena
telah dilindungi lapisan bocar dari Dulux Aquashield dan satu lagi ketika
mengecat rumah tidak ada bau cat yang menusuk hidung, karena kata Ibu Anastasia
lagi ada tiga kekuatan utama yaitu perlindungan esensial, bahan esensial dan
warna esensial.
Untuk informasi lebih lanjut
tentang Dulux Aquashield klick https://www.dulux.co.id/.
Siiip
ReplyDeleteWuwuwngan itu apa yaa?baru dengar istilah ini
ReplyDeleteWuwungan itu antara puncak genteng tuh mba PT pertemuan dua genteng Taukan...😀
DeleteTcakep, cat yang bagus ini😀
ReplyDeleteWidihhh makin keren aja dulux. Ada bocoran harga gak mom..
ReplyDeleteYg plg kecil 50rb mom,,, dstny
DeleteBagus niyyy.. Recomended kayaknya
ReplyDeleteDulux emang terkenal andalan banget untuk rumah dari jaman aku kecil
ReplyDeletewah kebetulan lagi pengen ngecat rumah. recomended bgt ni. makasi ya mba
ReplyDeleteKalo di orat oret anak bisa dihapus lagi ga mb?
ReplyDeleteBisaaa aku udah cobain
DeleteKalau denger kata "cat" aku biasanya angsung inget "duux". Abis iklannya udah ada sejak jaman kecil ya hehe
ReplyDeleteMusim ujan gini, rasanya pengen banget ngecat rumah lagi hahahha.. suka rembes euy, hiks
ReplyDeleteHayuh mba sblm jamuran nti mending cat ulang 😉
Delete